Polda Metro Jaya: Korban Penembakan di Tangerang Ketua Majelis Taklim

- Editor

Minggu, 19 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Yusri Yunus. (Foto:Pelopor/Polri)

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Yusri Yunus. (Foto:Pelopor/Polri)

Pelopor.id | Jakarta – Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Yusri Yunus menyampaikan bahwa pria yang tertembak orang tak dikenal di Jalan Gempol Tangerang adalah Ketua Majelis Taklim di kompleknya. Selain itu juga bekerja 20 tahun sebagai ahli pengobatan alternatif.

“Benar, Sabtu 18 September sekitar 18.30 WIB berdasarkan keterangan saksi mendengar adanya bunyi letusan senjata kemudian melihat ada korban yang tergeletak dengan kondisi tertembak di daerah Kunciran, Kecamatan Pinang Tangerang,” tutur Yusri Yunus berdasarkan keterangan tertulis, Minggu, 19 September 2021.

“Sekarang kami lagi menunggu hasil otopsi dari  rumah sakit kemudian hasil lab proyektil. Karena memang di TKP ditemukan proyektil. Kami tunggu hasil dari Labfor,”

Kemudian korban di bawa ke Rumah Sakit Mulia. Kabid Humas Polda Metro Jaya juga menjelaskan bahwa Indentitas korban inisial A dan meninggal dunia akibat luka tembak.

“Sekarang Polres Tangerang Kota dibantu oleh Polda Metro Jaya sedang menyelidiki. Kami sudah mendatangi TKP dan olah TKP bersama Labfor. Kami juga telah minta keterangan saksi-saksi. Sekarang kami lagi menunggu hasil otopsi dari  rumah sakit kemudian hasil lab proyektil. Karena memang di TKP ditemukan proyektil. Kami tunggu hasil dari Labfor,” sebut Yusri Yunus.

Ustaz tertembak
Lokasi di sekitar tertembaknya Ustaz Alex. (Foto:Pelopor.id/Ist)

Selain itu, Kabid Humas juga menegaskan bahwa pihaknya menganalisis CCTV di sekitar TKP. Adapun penembakan terjadi saat keadaan sudah mulai gelap yakni Jam 18.30 WIB.

Ustaz Alex, meninggalkan 3 anak lelaki dimana satu diantaranya masih balita dan seorang istri. []

Facebook Comments Box
Baca Juga :   Jadwal dan Lokasi Layanan SIM Keliling di Jakarta Rabu 11 Mei 2022

Berita Terkait

Kasus Dugaan Penggelapan Oknum Notaris Disoroti Praktisi Hukum
Kejagung Mengaku Pemberantasan TPPO Terkendala Birokrasi dan Bekingan Aparat
Promosikan Judi Online, Youtuber Emak Gila Dibekuk Polisi
Polisi Bekuk Brand Ambasador Judi Online di Bandung
Street Race ke 6 Segera Dilaksanakan, Catat Tanggal dan Tempatnya
Pekan Pertama Tilang Manual, Polres Depok Tindak 495 Pengendara
Pemandu Karaoke Lengayang Dipersekusi, Polisi Minta Pelaku Menyerahkan Diri
Kepergok Mau Curi Motor, Maling Tembakkan Airsoft Gun

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 04:17 WIB

Unit Cadas Saosin Gelar Tur Indonesia di Lima Kota

Kamis, 20 Maret 2025 - 02:01 WIB

Rayakan 20 Tahun, Java Jazz Festival 2025 Hadirkan Deretan Musisi Berkualitas Dunia

Selasa, 18 Maret 2025 - 00:39 WIB

Perayaan Musik Spektakuler Break Out Day 2025 Siap Hadir di Bandung

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:58 WIB

Usung Tema Saling Silang, Synchronize Fest 2025 Hadirkan Kolaborasi Maksimal

Jumat, 14 Maret 2025 - 21:48 WIB

Rey Savero Manggung Bareng Melisa Putri di Boleh Gig

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:48 WIB

The People of the Sun (POTS) Lepas Single Anyar Bertajuk Two Tickets

Kamis, 13 Maret 2025 - 01:25 WIB

Single Aku MerinduMu (Ya Allah) Jadi Lagu Religi Terbaru Element

Kamis, 13 Maret 2025 - 01:04 WIB

Unit Pop Rock, Sepatu Udara Lepas Single Anyar Bertajuk Gawat

Berita Terbaru

Grup band cadas, Saosin. (Foto: Instagram)

Musik

Unit Cadas Saosin Gelar Tur Indonesia di Lima Kota

Kamis, 20 Mar 2025 - 04:17 WIB

Aktor sekaligus bintang sinetron Nasrullah alias Mat Solar. (Foto: Wikipedia)

Selebriti

Komedian Senior Mat Solar Meninggal Dunia

Senin, 17 Mar 2025 - 23:52 WIB