Polres Kepulauan Seribu Imbau Prokes 5M dan Bagikan 1.800 Masker

- Editor

Sabtu, 24 Juli 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Kepulauan Seribu melakukan imbauan protokol kesehatan dan membagikan masker gratis ke warga di 8 pulau pemukiman Sabtu (24/7/2021). Foto:Pelopor/Polres Kepulauan Seribu)

Polres Kepulauan Seribu melakukan imbauan protokol kesehatan dan membagikan masker gratis ke warga di 8 pulau pemukiman Sabtu (24/7/2021). Foto:Pelopor/Polres Kepulauan Seribu)

Pelopor.id | Jakarta – Polres Kepulauan Seribu bersama jajaran dan Tiga Pilar terus mengimbau masyarakat untuk mematuhi protokol kesehatan. Selain itu, mereka juga membagikan 1.800 masker gratis ke warga di delapan pulau pemukiman.

Polres Kepulauan Seribu
Polres Kepulauan Seribu melakukan imbauan protokol kesehatan dan membagikan masker gratis ke warga di 8 pulau pemukiman Sabtu (24/7/2021). Foto:Pelopor/Polres Kepulauan Seribu)

Kasat Binmas Polres Kepulauan Seribu IPTU Abdul Kadir mengatakan, Masker yang dibagikan bersamaan dengan kegiatan himbauan protokol kesehatan 5M (memakai masker, menjaga jarak, mencuci tangan, menghindari kerumunan dan mengurangi mobilitas).

“Masker kita bagikan secara door to door untuk menghindari kerumunan.”

“Masker yang dibagikan hari ini sejumlah 1.800 pcs ke warga di delapan pulau pemukiman,” tutur Abdul Kadir berdasarkan keterangan tertulis yang diterima Pelopor.id, Sabtu, 24 Juli 2021.

Polres Kepulauan Seribu
Polres Kepulauan Seribu melakukan imbauan protokol kesehatan dan membagikan masker gratis ke warga di 8 pulau pemukiman Sabtu (24/7/2021). Foto:Pelopor/Polres Kepulauan Seribu)

Terkait kegiatan yang sama, Kapolsek Kepulauan Seribu Selatan AKP Wisnu Wardono menjelaskan, masker gratis kepada warga yang berada diruang publik sejumlah 850 pcs. Masker itu dibagikan ke warga di Pulau Tidung, Pulau Pari, Pulau Lancang dan Pulau Untung Jawa secara serentak.

“850 pcs masker kita bagikan kepada warga Pulau Tidung, Pulau Pari, Pulau Lancang dan Pulau Untung Jawa,” sebut Wisnu.

Polres Kepulauan Seribu
Polres Kepulauan Seribu melakukan imbauan protokol kesehatan dan membagikan masker gratis ke warga di 8 pulau pemukiman Sabtu (24/7/2021). Foto:Pelopor/Polres Kepulauan Seribu)

Sementara Kapolsek Kepulauan Seribu Utara AKP Asep Romli menerangkan, bahwa pihaknya membagikan masker di Pulau Kelapa, Pulau Harapan, Pulau Panggang dan Pulau Pramuka sejumlah 850 pcs.

“Masker kita bagikan secara door to door untuk menghindari kerumunan,” tegas Asep.

Adapun masker yang dibagikan secara serentak oleh Polres Kepulauan Seribu dan jajaran kali ini sejumlah 1.800 pcs dengan rincian, Polres membagikan 100 pcs, Polsek Kepulauan Seribu Selatan 850 pcs dan Polsek Kepulauan Seribu Utara 850 pcs. []

Facebook Comments Box
Baca Juga :   Polda Jateng Buru Oknum Karyawan Bank yang Diduga Gelapkan Dana Calon Jamaah haji

Berita Terkait

Promosikan Judi Online, Youtuber Emak Gila Dibekuk Polisi
Polisi Bekuk Brand Ambasador Judi Online di Bandung
Street Race ke 6 Segera Dilaksanakan, Catat Tanggal dan Tempatnya
Pekan Pertama Tilang Manual, Polres Depok Tindak 495 Pengendara
Pemandu Karaoke Lengayang Dipersekusi, Polisi Minta Pelaku Menyerahkan Diri
Kepergok Mau Curi Motor, Maling Tembakkan Airsoft Gun
Resmi Jadi Kadiv Humas Polri, Irjen Sandi Minta Kerjasama Semua Pihak
Waspada, Kasus Gagal Ginjal Akut Muncul Lagi

Berita Terkait

Rabu, 4 Desember 2024 - 22:06 WIB

Lirik Lengkap Single Kagum – Helma Namira dan Deri Adhika

Rabu, 4 Desember 2024 - 14:58 WIB

Tano Aura, Lavie Band, The Dramma dan Fia Fellow Tampil di Swag Event Edisi 95

Rabu, 4 Desember 2024 - 14:12 WIB

Synchronize Fest 2025 Hadirkan Kolaborasi Elvy Sukaesih dan Tokyo Ska Paradise

Minggu, 1 Desember 2024 - 15:40 WIB

Malam Puncak AMI Awards 2024 Siap Dimeriahkan Bernadya hingga Sal Priadi

Sabtu, 30 November 2024 - 13:09 WIB

Lagu Pergilah Dariku Dirilis, Jadi Single Baru Milik Lambang

Selasa, 26 November 2024 - 14:11 WIB

Memori Baik Jadi Single Terbaru Sheila on 7

Sabtu, 23 November 2024 - 01:30 WIB

Deri Adhika Gandeng Helma Namira Lepas Single Kagum

Rabu, 20 November 2024 - 12:31 WIB

Swag Event Edisi 93 Kehadiran Unit Pop Punk Bekasi, Flip Me!

Berita Terbaru