Kapolsek Kalideres Beri Sembako ke Keluarga Penderita Gizi Buruk di Tegal Alur

- Editor

Kamis, 5 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Kapolsek Kalideres AKP Syafri Wasdar, mengunjungi Jalan Kamal Raya Rt.14/03 Kel Tegal Alur Kalideres, Jakarta Barat pada hari ini, Kamis, (05/05/2022).

Dalam kunjungan tersebut, AKP Syafri Wasdar menemui keluarga Bapak Maman dan Istrinya Ibu Wiyah untuk memberikan bantuan berupa uang tunai dan sembako.

Bapak Maman dan Ibu Wiyah, memiliki anak balita yang menderita gizi buruk. Sehingga bantuan ini, diharapkan dapat membantu keluarga tersebut.

“Ini kita lakukan sebagai perhatian khusus bagi ibu dan anak untuk menekan angka kurang gizi dan stunting khususnya yang berada di wilayah Kalideres Jakarta Barat,” tutur AKP Syafri Wasdar, Kamis, (05/05/2022).

“Oleh karena itu kami disini datang untuk memberikan bantuan guna meringankan beban keluarga serta membantu agar dapat mendapatkan asupan gizi yang baik,” sambungnya.

Hadir mendampingi Kapolsek Kalideres AKP Syafri Wasdar dalam kunjungan ini, Waka Polsek, Kanit Reskrim, Kanit Provos dan Panit Reskrim Kalideres. []

Baca Juga :   Pj Gubernur Banten Ajak Mahasiswa Turut Menangani Stunting dan Gizi Buruk
Facebook Comments Box

Berita Terkait

Andi Amran Copot Anak Buah Yang Terima Fee Proyek
Lomba Desa Wisata Nusantara dan Lomba Literasi Budaya Desa Tahun 2024
AHY di WWF 2024: Masyarakat Dunia Harus Atasi Kelangkaan Lahan dan Air
Warung Madura Tidak Pernah Dilarang Beroperasi 24 Jam
Indonesia Perlu Capai 5 Parameter ini untuk Jadi Negara Maju
Erick Thohir Komentari Penumpang Kereta Cepat Jakarta-Bandung Tembus 1 Juta
Perpaduan Investasi Emas dan Karya Seni, Treasury Art Prize! Spot Menarik di Art Jakarta 2023
Sejarah Gedung Lawang Sewu, Kisah Mistis, dan Peristiwa Pertempuran Lima Hari

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 12:05 WIB

Tipe-X Umumkan Tur Konser untuk Rayakan 30 Tahun Perjalanan Bermusik

Kamis, 17 April 2025 - 11:31 WIB

Bank DKI Sampaikan Progres Perbaikan Sistem Layanan Transfer Antar-Bank

Selasa, 15 April 2025 - 00:32 WIB

Gubernur Pramono Dorong Transformasi Bank DKI

Sabtu, 12 April 2025 - 16:40 WIB

Nasabah Bank DKI Tak Perlu Khawatir, Legislator: Dana 100 Persen Aman

Kamis, 10 April 2025 - 23:40 WIB

Artis Senior Titiek Puspa Meninggal Dunia

Kamis, 10 April 2025 - 22:27 WIB

Senada Gubernur DKI Jakarta, Bank DKI Pastikan Data dan Dana Nasabah Tetap Aman

Kamis, 10 April 2025 - 11:39 WIB

Ketua DPRD DKI: Jangan Ikuti Ajakan Kosongkan Rekening di Bank DKI

Rabu, 9 April 2025 - 19:56 WIB

Terkait Pemulihan Sistem Saat Libur Lebaran, Berikut Klarifikasi Bank DKI

Berita Terbaru

Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung. (Foto: Istimewa)

Ekonomi Bisnis

Gubernur Pramono Dorong Transformasi Bank DKI

Selasa, 15 Apr 2025 - 00:32 WIB